Saturday, April 24, 2010

Light Continues to Echo Three Years After Stellar Outburst

A Hubble Heritage Release

February 3, 2005: The Hubble Space Telescope's latest image of the star V838 Monocerotis (V838 Mon) reveals dramatic changes in the illumination of surrounding dusty cloud structures. The effect, called a light echo, has been unveiling never-before-seen dust patterns ever since the star suddenly brightened for several weeks in early 2002.

See the rest:

Q & A: Understanding the Discovery

  1. 1. What is a light echo?


  2. It is light from a stellar explosion echoing off dust surrounding the star. V838 Monocerotis produced enough energy in a brief flash to illuminate surrounding dust, like a spelunker taking a flash picture of the walls of an undiscovered cavern. The star presumably ejected the illuminated dust shells in previous outbursts. Light from the latest outburst travels to the dust and then is reflected to Earth. Because of this indirect path, the light arrives at Earth months after light from the star that traveled directly toward Earth.

  3. 2. Why did the star produce this outburst?


  4. Astronomers do not fully understand the star's outburst. It was somewhat similar to that of a nova, a more common stellar outburst. A typical nova is a normal star that dumps hydrogen onto a compact white- dwarf companion star. The hydrogen piles up until it spontaneously explodes by nuclear fusion — like a titanic hydrogen bomb. This exposes a searing stellar core, which has a temperature of hundreds of thousands of degrees Fahrenheit.

    By contrast, V838 Monocerotis did not expel its outer layers. Instead, it grew enormously in size. Its surface temperature dropped to temperatures that were not much hotter than a light bulb. This behavior of ballooning to an immense size, but not losing its outer layers, is very unusual and completely unlike an ordinary nova explosion.

    The outburst may represent a transitory stage in a star's evolution that is rarely seen. The star has some similarities to highly unstable aging stars called eruptive variables, which suddenly and unpredictably increase in brightness.

  5. 3. Are light echos similar to sound echos?


  6. The echoing of light through space is similar to the echoing of sound through air. As light from the stellar explosion continues to propagate outwards, different parts of the surrounding dust are illuminated, just as a sound echo bounces off of objects near the source, and later, objects further from the source. Eventually, when light from the back side of the nebula begins to arrive, the light echo will give the illusion of contracting, and finally it will disappear.

  7. 4. Where is V838 Mon located?


  8. V838 Mon is located about 20,000 light-years away from Earth in the direction of the constellation Monoceros, placing the star at the outer edge of our Milky Way galaxy.

Hubble Finds Infant Stars in Neighboring Galaxy

An American Astronomical Society Meeting Release

January 12, 2005: Astronomers using NASA's Hubble Space Telescope have uncovered for the first time a population of embryonic stars in the Small Magellanic Cloud, a companion galaxy of our Milky Way. Hubble's exquisite sharpness plucked out an underlying population of embryonic stars embedded in the nebula NGC 346 that are still forming from gravitationally collapsing gas clouds. They have not yet ignited their hydrogen fuel to sustain nuclear fusion. The smallest of these infant stars is only half the mass of our Sun.


Q & A: Understanding the Discovery

  1. 1. What is the Small Magellanic Cloud?


  2. The Small Magellanic Cloud and its bigger brother, the Large Magellanic Cloud, are actually small irregular galaxies orbiting our own larger Milky Way. They are members of the Local Group, a collection of more than 30 galaxies to which our Milky Way belongs. Almost unknown to casual observers in the Northern Hemisphere, the Magellanic Clouds are seen in the southern sky. The Small Magellanic Cloud is about 210,000 light-years away and contains many hot, young stars, indicating that the galaxy has undergone a recent period of star formation. The Portuguese explorer Ferdinand Magellan reported seeing the Magellanic Clouds from the South Pacific during the early 1500s.

  3. 2. What triggered the recent star formation in the Small Magellanic Cloud?


  4. Astronomers are not sure. There are not many places in the Small Magellanic Cloud with very recent star formation. The Hubble observations are part of a bigger project whose goal is to determine what triggered the more recent star formation. Astronomers hope that a more detailed analysis of the puzzling distribution of the infant stars will provide some hints.

    One possibility is that the galaxy's next-door neighbor, the Large Magellanic Cloud, could, in part, be responsible for instigating the star birth. Dwarf galaxies like the Small Magellanic Cloud, however, all show regions of similarly recent star formation activity, even when there is no interacting companion. A detailed study of the galaxy will hopefully provide crucial information to understand why.

A Poster-Size Image of the Beautiful Barred Spiral Galaxy NGC 1300

Image: Barred Spiral Galaxy NGC 1300

Barred Spiral Galaxy NGC 1300STScI-PRC2005-01

Screen-use options: These files are created for viewing on your monitor

Print-use download options: These files are designed to fit on letter-size paper

Highest-quality download options
The best resolution available can be found here.

ABOUT THIS IMAGE:

One of the largest Hubble Space Telescope images ever made of a complete galaxy is being unveiled today at the American Astronomical Society meeting in San Diego, Calif.

The Hubble telescope captured a display of starlight, glowing gas, and silhouetted dark clouds of interstellar dust in this 4-foot-by-8-foot image of the barred spiral galaxy NGC 1300. NGC 1300 is considered to be prototypical of barred spiral galaxies. Barred spirals differ from normal spiral galaxies in that the arms of the galaxy do not spiral all the way into the center, but are connected to the two ends of a straight bar of stars containing the nucleus at its center.

At Hubble's resolution, a myriad of fine details, some of which have never before been seen, is seen throughout the galaxy's arms, disk, bulge, and nucleus. Blue and red supergiant stars, star clusters, and star-forming regions are well resolved across the spiral arms, and dust lanes trace out fine structures in the disk and bar. Numerous more distant galaxies are visible in the background, and are seen even through the densest regions of NGC 1300.

In the core of the larger spiral structure of NGC 1300, the nucleus shows its own extraordinary and distinct "grand-design" spiral structure that is about 3,300 light-years (1 kiloparsec) long. Only galaxies with large-scale bars appear to have these grand-design inner disks — a spiral within a spiral. Models suggest that the gas in a bar can be funneled inwards, and then spiral into the center through the grand-design disk, where it can potentially fuel a central black hole. NGC 1300 is not known to have an active nucleus, however, indicating either that there is no black hole, or that it is not accreting matter.

The image was constructed from exposures taken in September 2004 by the Advanced Camera for Surveys onboard Hubble in four filters. Starlight and dust are seen in blue, visible, and infrared light. Bright star clusters are highlighted in red by their associated emission from glowing hydrogen gas. Due to the galaxy's large size, two adjacent pointings of the telescope were necessary to cover the extent of the spiral arms. The galaxy lies roughly 69 million light-years away (21 megaparsecs) in the direction of the constellation Eridanus.

For more information, please contact: Keith Noll, Hubble Heritage Team, Space Telescope Science Institute, 3700 San Martin Drive, Baltimore, MD 21218, (phone) 410-338-1828, (fax) 410-338-4579, (e-mail) noll@stsci.edu or

Pat Knezek, WIYN Consortium, Inc., 950 N. Cherry Avenue, Tucson, AZ, (phone) 520-318-8442, (fax) 520-318-8360, (e-mail) knezek@noao.edu .

Object Name: NGC 1300

Image Type: Astronomical

Credit: NASA, ESA, and The Hubble Heritage Team (STScI/AURA)

Acknowledgment: P. Knezek (WIYN)

Wednesday, April 21, 2010

Wahana Jepang Jatuh Ke Bulan

Wahana Jepang Jatuh ke Bulan

(Istimewa)

INILAH.COM, Jakarta � Wahana luar angkasa Jepang terhempas ke permukaan bulan. Wahana bernama Kaguya itu jatuh di dekat wilayah yang tidak terlihat dari bumi.

Astronomer mengamati lokasi jatuhnya wahana itu menggunakan wahana yang mengobit bulan milik lembaga ruang angkasa Eropa SMART-1. Wahana Jepang itu telah menyelesaikan misinya dan jatuh dengan koordinat 80�E dan 64�S.

Foto SMART-1 menunjukkan lokasi jatuhnya satelit Kaguya di jurang kuno. Wahana Jepang itu sebelumnya menghasilkan film spektakuler berupa terbitnya matahari, jika dilihat dari bulan pada awal tahun lalu.

Wahana itu juga menyediakan data paling baru komposisi misterius bulan di lokasi yang tidak terlihat dari bumi.

Ditemukan, Planet di Luar Galaksi

(ist)

INILAH.COM, Jakarta- Astronom kemungkinan telah menemukan planet pertama di luar galaksi. Hingga kini baru ditemukan 300 planet di dalam galaksi kita dengan menggunakan berbagai metode.

Tim di University of Zurich di Swiss menggunakan salah satu metode yang disebut gravitational microlensing untuk mengamati galaksi Andromeda yang merupakan tetangga galaksi kita.

Gravitational microlensing merupakan teori sederhana sat obyek melewati di depan matahari, gravitasi obyek akan membengkokkan cahaya bintang di sekitarnya dan memperkuat bintang.

Tim yang dipimpin oleh Philippe Jetzer dan koleganya membuat model komputer untuk menunjukkan bagaimana planet sebesar Jupiter akan mempengaruhi cahaya dari bintang di Andromeda yang jaraknya dua juta tahun cahaya.

Mengejutkan, hasil mereka cocok dengan observasi Andromeda pada 2004 oleh tim lain. Pada waktu itu tim peneliti mendapatkan bintang, namun ternyata adalah planet di luar tata surya 6-7 kali lebih besar dari Yupiter.


Asal-usul TATA SURYA

Asal-usul TATA SURYAFeb 16, '08 3:37 AM
untuk

Tata surya (bahasa Inggris: solar system) terdiri dari sebuah bintangyang disebut matahari dan semua objek yang yang mengelilinginya. Objek-objek tersebut termasuk delapan buah planet yang sudah diketahui dengan orbit berbentuk elips, meteor,asteroid, komet, planet-planet kerdil/katai, dan satelit-satelit alami.

Tata surya dipercaya terbentuk semenjak 4,6 milyar tahun yang lalu dan merupakan hasil penggumpalan gas dan debu di angkasa yang membentuk matahari dan kemudian planet-planet yang mengelilinginya.

Tata surya terletak di tepi galaksi Bima Sakti dengan jarak sekitar 2,6 x 1017 km dari pusatgalaksi, atau sekitar 25.000 hingga 28.000 tahun cahaya dari pusat galaksi. Tata surya mengelilingi pusat galaksi Bima Sakti dengan kecepatan 220 km/detik, dan dibutuhkan waktu 225–250 juta tahun untuk untuk sekali mengelilingi pusat galaksi. Dengan umur tata surya yang sekitar 4,6 milyar tahun, berarti tata surya kita telah mengelilingi pusat galaksi sebanyak 20–25 kali dari semenjak terbentuk.

Tata surya dikekalkan oleh pengaruh gaya gravitasi matahari dan sistem yang setara tata surya, yang mempunyai garis pusat setahun kecepatan cahaya, ditandai adanya taburankomet yang disebut awan Oort. Selain itu juga terdapat awan Oort berbentuk piring di bagian dalam tata surya yang dikenali sebagai awan Oort dalam.

Disebabkan oleh orbit planet yang membujur, jarak dan kedudukan planet berbanding kedudukan matahari berubah mengikut kedudukan planet di orbit.

Banyak hipotesis tentang asal usul tata surya telah dikemukakan para ahli, diantaranya :

Hipotesis Nebula

Hipotesis nebula pertama kali dikemukakan oleh Immanuel Kant(1724-1804) pada tahun1775. Kemudian hipotesis ini disempurnakan oleh Pierre Marquis de Laplace pada tahun1796. Oleh karena itu, hipotesis ini lebih dikenal dengan Hipotesis nebula Kant-Laplace. Pada tahap awal tata surya masih berupa kabut raksasa. Kabut ini terbentuk dari debu, es, dan gas yang disebut nebula. Unsur gas sebagian besar berupa hidrogen. Karena gaya gravitasi yang dimilikinya, kabut itu menyusut dan berputar dengan arah tertentu. Akibatnya, suhu kabut memanas dan akhirnya menjadi bintang raksasa yang disebut matahari. Matahari raksasa terus menyusut dan perputarannya semakin cepat. Selanjutnya cincin-cincin gas dan es terlontar ke sekeliling matahari. Akibat gaya gravitasi, gas-gas tersebut memadat seiring dengan penurunan suhunya dan membentuk planet dalam. Dengan cara yang sama, planet luar juga terbentuk.

Hipotesis Planetisimal

Hipotesis planetisimal pertama kali dikemukakan oleh Thomas C. Chamberlain dan Forest R. Moulton pada tahun 1900. Hipotesis planetisimal mengatakan bahwa tata surya kita terbentuk akibat adanya bintang lain yang hampir menabrak matahari.

Hipotesis Pasang Surut Bintang

Hipotesis pasang surut bintang pertama kali dikemukakan oleh James Jean dan Herold Jaffries pada tahun 1917. Hipotesis pasang surut bintang sangat mirip dengan hipotesis planetisimal. Namun perbedaannya terletak pada jumlah awalnya matahari.


Hipotesis Kondensasi

Hipotesis kondensasi mulanya dikemukakan oleh astronom Belanda yang bernama G.P. Kuiper (1905-1973) pada tahun 1950. Hipotesis kondensasi menjelaskan bahwa tata surya terbentuk dari bola kabut raksasa yang berputar membentuk cakram raksasa.


Hipotesis Bintang Kembar

Hipotesis bintang kembar awalnya dikemukakan oleh Fred Hoyle (1915-2001) pada tahun1956. Hipotesis mengemukakan bahwa dahulunya tata surya kita berupa dua bintang yang hampir sama ukurannya dan berdekatan yang salah satunya meledak meninggalkan serpihan-serpihan kecil.

Sejarah penemuan

Lima planet terdekat ke Matahari selain Bumi (Merkurius, Venus, Mars, Yupiter danSaturnus) telah dikenal sejak zaman dahulu karena mereka semua bisa dilihat dengan mata telanjang. Banyak bangsa di dunia ini memiliki nama sendiri untuk masing-masing planet.

Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi pengamatan pada lima abad lalu membawa manusia untuk memahami benda-benda langit terbebas dari selubung mitologi. Galileo Galilei (1564-1642) dengan teleskop refraktornya mampu menjadikan mata manusia "lebih tajam" dalam mengamati benda langit yang tidak bisa diamati melalui mata telanjang.

Karena teleskop Galileo bisa mengamati lebih tajam, ia bisa melihat berbagai perubahan bentuk penampakan Venus, seperti Venus Sabit atau Venus Purnama sebagai akibat perubahan posisi Venus terhadap Matahari. Penalaran Venus mengitari Matahari makin memperkuat teori heliosentris, yaitu bahwa matahari adalah pusat alam semesta, bukan Bumi, yang digagas oleh Nicolaus Copernicus (1473-1543) sebelumnya. Susunan heliosentris adalah Matahari dikelilingi oleh Merkurius hingga Saturnus.

Teleskop Galileo terus disempurnakan oleh ilmuwan lain seperti Christian Huygens (1629-1695) yang menemukan Titan, satelit Saturnus, yang berada hampir 2 kali jarak orbitBumi-Yupiter.

Perkembangan teleskop juga diimbangi pula dengan perkembangan perhitungan gerak benda-benda langit dan hubungan satu dengan yang lain melalui Johannes Kepler (1571-1630) dengan Hukum Kepler. Dan puncaknya, Sir Isaac Newton (1642-1727) denganhukum gravitasi. Dengan dua teori perhitungan inilah yang memungkinkan pencarian dan perhitungan benda-benda langit selanjutnya

Pada 1781, William Hechell (1738-1782) menemukan Uranus. Perhitungan cermat orbit Uranus menyimpulkan bahwa planet ini ada yang mengganggu. Neptunus ditemukan pada Agustus 1846. Penemuan Neptunus ternyata tidak cukup menjelaskan gangguan orbit Uranus. Pluto kemudian ditemukan pada 1930.

Pada saat Pluto ditemukan, ia hanya diketahui sebagai satu-satunya objek angkasa yang berada setelah Neptunus. Kemudian pada 1978, Charon, satelit yang mengelilingi Pluto ditemukan, sebelumnya sempat dikira sebagai planet yang sebenarnya karena ukurannya tidak berbeda jauh dengan Pluto.

Para astronom kemudian menemukan sekitar 1.000 objek kecil lain di belakang Neptunus (disebut objek trans-Neptunus) yang juga mengelilingi Matahari. Di sana mungkin ada sekitar 100.000 objek serupa yang dikenal sebagai objek Sabuk Kuiper (Sabuk Kuiper adalah bagian dari objek-objek trans-Neptunus). Belasan benda langit termasuk dalam Obyek Sabuk Kuiper di antaranya Quaoar (1.250 km pada Juni 2002), Huya (750 km pada Maret 2000),Sedna (1.800 km pada Maret 2004), Orcus, Vesta, Pallas, Hygiea, Varuna, dan 2003 EL61(1.500 km pada Mei 2004).

Penemuan 2003 EL61 cukup menghebohkan karena Obyek Sabuk Kuiper ini diketahui juga memiliki satelit pada Januari 2005 meskipun berukuran lebih kecil dari Pluto. Dan puncaknya adalah penemuan UB 313 (2.700 km pada Oktober 2003) yang diberi nama oleh penemunya Xena. Selain lebih besar dari Pluto, obyek ini juga memiliki satelit.

Daftar jarak planet

Daftar planet dan jarak rata-rata planet dengan matahari dalam tata surya adalah seperti berikut:

57,9 juta kilometerke Merkurius
108,2 juta kilometerke Venus
149,6 juta kilometerke Bumi
227,9 juta kilometerke Mars
778,3 juta kilometerke Jupiter
1.427,0 juta kilometerke Saturnus
2.871,0 juta kilometerke Uranus
4.497,0 juta kilometerke Neptunus

Terdapat juga lingkaran asteroid yang kebanyakan mengelilingi matahari di antara orbitMars dan Jupiter.

Karena rotasinya terhadap sumbu masing-masing, garis khatulistiwa menjadi lingkar terpanjang yang terdapat di setiap planet dan bintang.

Lagi, Planet Baru di Luar Tata Surya

Lagi, Planet Baru di Luar Tata Surya

Dua astronom telah menangkap “penampakan” sekumpulan planet alien di luar sistem Tata Surya. Diduga planet tersebut berjaran triliunan mil dari bumi, tiga di antaranya mengorbit di bintang yang sama.

“Ini adalah langkah awal untuk memahami apakah ada planet lain mirip bumi dan apakah kita bisa hidup di sana,” komentar Bruce Macintosh dari Lawrence Livermore National Lab, salah satu astronom yang memotret foto tersebut.

Bersama timnya ia menggunakan dua buah teleskop, sedangkan tim lain menghasilkan foto dari teleskop ruang angkasa Hubble yang biasa menangkap gambar dari luar Tata Surya. Selama 13 tahun ini, ilmuwan telah menemuka lebih dari 300 planet di luar Tata Surya.

Studi Lanjutan

Menurut ilmuwan antariksa NASA, Ed Weiler, semua fioto-foto planet tersebut sangat penting. Dalam konferensi pers, Weiler mengatakan bahwa temuan ini melengkapi tujuan NASA dengan proyek teleskop Hubble-nya sejak tahun 1990/

Ilmuwan astronomi lain berpendapat bahwa temuan planet baru dari foto tersebut perlu dipelajari lebih lanjut, apakah betul itu planet baru atau hanya bintang biasa. im Hubble membandingkan foto itu dengan foto hasil jepretan Hubble di tahun 2006 dan 2004.